Selasa, 17 November 2015

Pengobatan Ambeien

pengobatan ambeien medan
pengobatan ambeien - Ambeien atau yang umum dikenal dengan penyakit wasir atau dalam istilah medis dikenal sebagai hemoroid merupakan penyakit atau gangguan pada bagian anus. Dinding tepi anus mengalami pembengkakan dan terkadang disertai pendarahan ketika sedang buang air besar.

Pengobatan ambeien harus segera dilakukan bila penderita ambeien atau wasir sudah mengalami kesulitan untuk duduk & merasakan sakit ketika buang air besar. Berikut akan dijelaskan metode pengobatan ambeien yang baik serta beberapa faktor yang menjadi penyebab wasir muncul.




Dalam beberapa kasus, penyebab wasir (ambeien) dapat disebabkan oleh beberapa hal, yaitu:

  • Kesalahan dalam melakukan gerakan pada olahraga tertentu misalnya pada olahraga angkat beban.
  • Terlalu banyak duduk atau berdiri.
  • Faktor genetika (keturunan)
  • Dapat terjadi juga pada wanita hamil.
  • Mengejan terlalu keras saat buang air besar, biasanya akibat konstipasi.


Seperti dilansir pada BBCNews, dikatakan bahwa biasanya ambeien tidak membutuhkan pengobatan ambeien kecuali bila menunjukkan gejala yang cukup serius atau sudah mengarah ke tumor / kanker. Jadi sebenarnya penderita wasir tidak perlu risau, cukup dengan menjauhi pantangan-pantangannya saja.

Pantangan penyakit wasir

Berikut ini merupakan beberapa pantangan atau hal yang dilarang bagi penderita penyakit wasir (ambeien):

  • Jangan makan makanan yang bersifat panas dan mengandung lemak (penyebab sembelit) seperti makanan pedas, daging, jeroan, dan juga junk food. Makanlah makanan yang mengandung banyak serat, seperti sayuran, roti gandum, buah, sereal, dan kacang-kacangan. Karena makanan yang banuak mengadndungs erat akan membuat feses menjadi lebih lunak, sehingga tidak menyebabkan banyak kontraksi pada saat BAB yang dapat memperbesar wasir.
  • Hindari penyebab dehidrasi seperti alkohol dan perbanyaklah minum air putih atau buah-buahan yang berair.
  • Hindari penyebab konstipasi (sembelit) seperti obat penghilang rasa sakit yang mengandung kodein.
  • Kontrol konsumsi air putih. Karena dengan memperbanyak mengkonsumsi air putih maka usus akan dapat mencerna makanan dengan lebih mudah dan memperlancar BAB.
  • Jangan menahan untuk buang air besar. Usahakan buang air besar secara teratur, dan pergilah ke kamar mandi jika memang merasa perlu. Jangan merasa tegang dan jangan menahan nafas ketika sedang buang air besar.
  • Latihan atau olahraga rutin sangat penting, terutama jika seseorang memiliki pekerjaan tetap. Latihan membantu menjaga berat badan, mengurangi sembelit, buang air teratur dan meningkatkan otot.
  • Kontrol asupan garam. Kelebihan garam dalam makanan menyebabkan menyusutnya cairan, menyebabkan pembengkakan di semua pembuluh darah dan dapat memperparah wasir.
  • Jangan sering-sering mengangkat beban yang berat. Jika harus melakukan angkat berat, selalu buang napas saat mengangkat beban, jangan menahan nafas ketika mengangkat.
  • Hindari duduk atau berdiri lama saat bekerja. Jika sudah duduk 1 jam lakukan jalan-jalan sedikit. Perbanyak jalan, walaupun dengan jarak yang pendek.


Tapi untuk gejala penyakit wasir yang sudah cukup parah diperlukan pengobatan ambeien yang lebih khusus. Bahkan apabila sudah parah, setiap kali buang air (BAB) akan mengalami pendarahan, maka sangat disarankan untuk menjalani operasi wasir.

Pengobatan Ambeien dengan BEIM

Pada saat sekarang ini tersedia metode pengobatan ambeien dengan cara yang sangat modern, dikenal dengan metode BEIM (Biological Impedence Electrical auto Measurement). Ada banyak keunggulan yang diberikan metode ini dibanding dengan operasi biasa, yaitu proses pengerjaan cepat ( sekitar 15 menit), minim rasa nyeri, minim pendarahan, tanpa jahitan, tanpa rawat inap, dan biaya yang relatif terjangkau. Selesai operasi pasien dapat menggunakan celana seperti biasa. Rumah wasir Medan selaku klinik wasir modern menyediakan jasa pelayanan dengan metode BEIM ini. Untuk konsultasi secara gratis silahkan mengubungi 061-8226200 atau 7351052 untuk informasi lebih lanjut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar